1. Buka aplikasi Pehadir dan pastikan berada di menu Home. Selanjutnya klik menu Leaves.

  • Masukan Email dan Kata Sandi Anda, lalu klik Login.
  • Setelah berhasil masuk ke beranda aplikasi, pilih menu Leaves.
Fitur Leaves

2. Klik tombol () di pojok kanan bawah untuk membuat permintaan baru.

Fitur Leaves

3. Pilih jenis permintaan (Leaves Type)

  • Leave Type
  • Pilihan jenis cuti yang diajukan, misalnya Cuti Tahunan, Cuti Sakit, Cuti Menikah, dll.
  • Terdapat informasi sisa cuti (Have Leave 12) yang menunjukkan jumlah cuti tahunan yang masih tersedia.
  • Delegation
  • Diisi dengan nama rekan kerja yang akan menggantikan/membantu tugas selama Anda cuti.
  • Start Date & End Date
  • Tanggal mulai dan berakhirnya cuti. Di contoh ini, cuti berlangsung dari 15 hingga 21 September 2025.
  • Leave Reason
  • Alasan pengajuan cuti. Contoh: pengajuan cuti menikah selama 7 hari.
  • Attachment (Optional)
  • Fitur unggah dokumen pendukung, seperti surat undangan pernikahan, surat dokter, dll (jika diperlukan).
  • Tombol Draft
  • Menyimpan pengajuan cuti sebagai draft, belum dikirim ke atasan/HR.
  • Tombol Submit
  • Mengirimkan pengajuan cuti ke sistem untuk diproses lebih lanjut oleh atasan/HR.

  • Isi Form Leaves

  • Contoh gambar di bawah ini. Setelah semua data diisi, tekan tombol Submit untuk mengirim permintaan.
Fitur Leaves

4. Popup "Submit".

  • Muncul setelah pengguna menekan tombol Submit di halaman pengajuan cuti.
Fitur Leaves

5. Gambar di bawah menampilkan status pengajuan cuti tahunan yang telah berhasil diajukan oleh karyawan, namun masih berstatus “Pending”.

Fitur Leaves

Permintaan Leaves dengan status "Approved" berarti pengajuan cuti yang diajukan oleh karyawan telah disetujui oleh atasan atau HR.

Fitur Leaves
Fitur Leaves