1. Pilih halaman Finance di sebelah kiri, lalu klik Deduction > Cash Advance.

2. Klik tombol + Cash Advance di pojok kanan atas untuk membuat pengajuan baru.

Fitur Cash Advance

3. Isi Form Cash Advance:

  • Application Date: Pilih tanggal pengajuan.
  • Employee: Sistem akan otomatis menampilkan ID dan nama karyawan.
  • Cash Advance Name: Pilih jenis kasbon, (misal: Kasbon).
  • Nominal: Masukkan jumlah uang yang diajukan, (misal: 1.000.000).

4. Setelah semua data terisi dengan benar, klik tombol Submit untuk menyimpan pengajuan.

Fitur Cash Advance

5. Pilih Branch (Cabang) sesuai yang diinginkan.

6. Pada kolom Status, pilih opsi Pending.

7. Klik tombol Search untuk menampilkan data pengajuan berdasarkan filter yang dipilih.

8. Setelah data muncul, Anda akan melihat informasi seperti:

  • Tanggal Pengajuan (Application Date)
  • ID Karyawan (Employee ID)
  • Nama Karyawan (Employee)
  • Nominal Uang yang Diajukan (Nominal)
  • Status Cash Advance (seperti Ongoing)
  • Status Persetujuan (seperti Approved)
  • Status Persetujuan Cash Advance akan ditampilkan sebagai "Approved" apabila permohonan Kasbon telah disetujui oleh atasan atau pihak yang berwenang. Jika permohonan masih dalam proses peninjauan, maka status akan muncul sebagai "Pending" atau "Ongoing", sesuai dengan tahapan proses yang sedang berlangsung.
Fitur Cash Advance